Banyak yang Tidak Sadar, Inilah Penyebab Penyakit Gondok

- 31 Agustus 2022, 19:00 WIB
Penyakit gondok
Penyakit gondok /Muhammad Basir-Cyio/Alodokter


RESPONSULTENG
- Penyakit gondok dapat diakibatkan berbagai hal, namun umunya orang mengetahui karena kekurangan yodium.

Tapi tahukan Anda bahwa terdapat sejumlah penyebab penyakit gondok yang sering tidak disadari.

Berikut ini penjelasannya yang dikutip responsulteng.com dari Alodokter.

Pada beberapa kasus, penyakit gondok dapat muncul tanpa penyebab yang pasti.

Baca Juga: Empat Penyebab Utama Penyakit Gondok

Namun, penyakit gondok umumnya disebabkan oleh sejumlah kondisi berikut:

Makanan

Beberapa jenis makanan diketahui mengandung zat yang dapat menyebabkan kelenjar tiroid membesar (goitrogenik).

Dengan kata lain, konsumsi makanan tersebut secara berlebihan dapat menimbulkan penyakit gondok.

Beberapa contoh makanan yang bersifat goitrogenik adalah kacang kedelai, brokoli, bayam, kubis, sawi, dan kacang tanah.

Halaman:

Editor: Muhammad Basir-Cyio

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x