Menuju KMI Award di Surabaya, Dekan Optimis Tim P2MW FEB Bisa Tampilkan yang Terbaik

- 5 November 2022, 13:59 WIB
Tim Lamaleindo FEB Untad
Tim Lamaleindo FEB Untad /Syalzhabillah/@humasuntad

Dan dukungan penuh pun diberikan Wadek Bidang Akademik Dr. Fikry Karim, SE, M.Acc, AK, Wadek Bidang Umum dan Keuangan Dr. Muh. Yunus Kasim, SE.,M.Si untuk tim Lamaleindo.

Tahun ini KMI Expo akan dilaksanakan di Surabaya tepatnya di Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur.

Tim P2MW FEB yang beranggotakan Zulfana Tasya, Nur Fadila, Aditya Dwipayana, dan Satria Bagus Prakoso, dibimbing oleh Surayya,SE.,MM.

Berbagai tim yang telah lolos seleksi oleh Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek) akan hadir dan berkompetisi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Soal Kesehatan, Cinta, dan Karir Besok 5 November 2022

Puncak pelaksanaannya ada KMI Award dimana akan diumumkan tim mana yang berhasil meraih penghargaan.***

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah