Yang Terjadi Jika Bintitan di Mata Dibiarkan

- 5 September 2022, 22:17 WIB
Ilustrasi mata bintitan yang menurut mitos akibat mengintip, namun menurut medis akibat bakteri.
Ilustrasi mata bintitan yang menurut mitos akibat mengintip, namun menurut medis akibat bakteri. /Freepik

Gejala utama bintitan adalah tumbuhnya bintil merah yang mirip dengan bisul kecil di kelopak mata, di dalam atau di luar kelopak mata. Gejala-gejala lain yang menyertai kondisi ini meliputi:

  • Mata merah.
  • Mata berair.
  • Kelopak mata bengkak dan nyeri

Pada umumnya, bintitan dapat sembuh dengan sendirinya tanpa pengobatan khusus.

Baca Juga: Jangan Sepelekan, 6 Makanan Ini Bisa Buat Kadar Kolesterol Naik

Meski demikian, risiko terjadinya komplikasi tetap ada. Oleh karena itu, disarankan untuk memeriksakan diri ke dokter jika bintitan tidak kunjung membaik setelah 48 jam.***

Halaman:

Editor: Taqyuddin Bakri

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah