Dua Tindakan Penanganan Mudah Sebagai Cara Meredakan Hidung Tersumbat

- 17 Agustus 2022, 19:24 WIB
Ilustrasi hidung tersumbat maupun pilek.
Ilustrasi hidung tersumbat maupun pilek. /Pexels.com/Polina Tankilevitch

RESPONSULTENG - Bingung mencari cara meredakan hidung tersumbat? Tidak perlu khawatir karena anda membuka artikel yang benar.

Sebenarnya ada berbagai cara meredakan hidung tersumbat yang sangat mudah dilakukan.

Berikut ini dua penangan yang paling tepat untuk tidakan menghilangkan rasa hidung tersumbat seperti dikutip responsulteng.com dari Hellosehat:

Baca Juga: Cocok untuk Diet, Makanan Pedas Miliki Beragam Manfaat bagi Kesehatan

Istirahat Cukup

Kondisi kesehatan bisa menjadi salah satu penyebab hidung tersumbat. Salah satu cara untuk membantu mengatasi hidung tersumbat adalah dengan istirahat cukup.

Selama tidur, sistem imun membantu memulihkan kondisi tubuh, terutama yang terkait dengan sakit flu dan batuk yang memicu sinusitis.

Saat tidur, jangan lupa untuk menyangga kepala dengan bantal agak tinggi. Dengan begitu, Anda bisa bernapas lebih nyaman.

Baca Juga: Presiden Joko Widodo Kenakan Baju Adat Dolomani dalam Upacara HUT RI

Kompres Hidung dengan Air Hangat

Halaman:

Editor: Muhammad Basir-Cyio

Sumber: hellosehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah