Pildek Faperta Untad Tengah Berlangsung, Dua Nama Ini Adalah Balon yang Akan Ditetapkan

- 30 September 2022, 06:43 WIB
Fakultas Pertanian Untad
Fakultas Pertanian Untad /Syalzhabillah/

Baca Juga: Waspadai Komplikasi Penyakit Lambung yang Mengancam Anda

Dr. Asrul menjelaskan bahwa PPD akan akan menyerahkan berita acara hasil penjaringan yang kemudian akan ditindak lanjuti oleh Senat Fakultas Pertanian untuk ditetapkan secara resmi sebagai calon dekan periode 2023 – 2027 pada tanggal 13 Oktober 2022.

Sesuai dengan jadwal yang telah disebarkan Pildek akan berlangsung pada tanggal 31 Oktober 2022 bertempat di Ruang Senat Faperta.

Sebelum itu, kata Asrul, kedua Balon akan memaparkan Program Kerja yang harus selaras dengan Visi dan Misi Faperta dan ini dapat dihadiri oleh seluruh civitas akademika Faperta Untad.

Pada kesempatan lain Dr. Abdul Rauf selaku Ketua PPD mengungkapkan harapannya untuk Pildek tahun 2022 ini.

Baca Juga: Simak Baik-Baik, Begini Cara Atasi Bisul

“Kami berharap pada saat memasuki hari H, semua anggota senat Fakultas Pertanian dapat hadir guna memberikan hak pilihnya sebagai bentuk tanggung jawab moril terhadap kemajuan dan perkembangan Fakultas Pertanian 5 tahun kedepan” harapnya.***

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah