Pemerintah Siapkan 75 Juta Benih Tebu Gatis Dukung Swasembada Gula Konsumsi

- 10 Juni 2022, 19:52 WIB
Sumber foto : Instagram.comditjenperkebunan   75 juta mata benih tebu demi dukung swasembada gula konsumsi   
Sumber foto : Instagram.comditjenperkebunan  75 juta mata benih tebu demi dukung swasembada gula konsumsi   /

RESPONSULTENG – Untuk mendukung Swasembada gula konsumsi Kementrian Pertanian melalui Ditjen Perkebunan yang dikhusukan oleh Direktorat Perbenihan Perkebunan telah menyediakan 75 juta benih tebu secara swekelola melalui kegiatan pembanguann dan pemeliharaan Kebun Benih Datar (KBD) dengan luas kawasan 210 Hektar.

Baca Juga: Stok Pupuk Subsidi Nasional : Sulteng dapat Berapa ?

Pada musim tanam pola I Tahun 2022 benih akan dibagika secara Cuma-Cuma kepada pekebun yang menjadi peserta kegiatan ekstensifikasi melalui benih hasil Kebun Benih Datar, upaya ini dilakukan dengan harapan dapat berkontribusi untuk meningkatkan produksi tebu giling yang dapat memenuhi kebutuhan gula konsumsi nasional.

Baca Juga: Begini Kondisi Petani SIGI yang suplai Sayur di Pasar Kota Palu

Varietas yang akan dibagikan melalui kegiatan ini adalah benih unggulan jenis PS864, PSJT 941, Bulo Lawang, PS 862, NX 14T dan beberapa varietas unggulan lainya.
Kebutuhan konsumsi gula nasional meningkat setiap tahunnya dengan adanya pemberian mata benih tebu yang dengan jumlah banyak dapat menyesuaikan dengan kebutuhan konsumsi gula di Indonesia.***

 

 

Editor: Akhmad Usmar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah