Gejala Cemas Dan Cara Mengatasinya Simak 10 Langkah Untuk Menghilangkan Cemas

- 11 April 2023, 11:45 WIB
Ilustrasi cemas karena kegagalan.
Ilustrasi cemas karena kegagalan. /freepik.com/@rawpixel.com

RESPONSULTENG - Setiap manusia di dunia ini pasti pernah merasakan cemas. Banyak hal yang dapat mempengaruhi seseorang sehingga ia merasa cemas.

Namun sebenarnya cemas itu kadang baik untuk diri sendiri karena dapat menjadi motivasi dan juga berjaga jaga akan hal yang akan terjadi.

Namun jika berlebihan bahkan sampai setiap hari merasakan cemas maka hal itu sudah tidak baik lagi.

Dikutip oleh Responsulteng dari Pikiran-Rakyat.com yang berjudul "10 Cara Mengurangi Kecemasan Secara Alami".

Baca Juga: Bahaya Komplikasi Insomnia! Bisa Kurangi Gairah Seksual

Berikut Beberapa gejala umum kecemasan meliputi:

1.Peningkatan denyut jantung

2.Pernapasan cepat

Halaman:

Editor: Syalzhabillah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x