Nasi Dinggin Atau Nasi Hangat yang Baik Untuk Penderita Diabetes. Simak Penjelasan dr. Cahyo Bilang 

- 20 Juli 2022, 20:21 WIB
Ilustrasi nasi putih makanan berat
Ilustrasi nasi putih makanan berat /Pixabay/Juemi

Baca Juga: Ternyata Inilah Penyebab Gagal Jantung Kanan yang Berbahaya

3. Meningkatkan Kerja Hormon Insulin

Nasi dingin yang mengandung pati resisten bisa meningkatkan kerja hormon insulin, yang tentunya baik untuk penderita diabetes.

Di mana pati resisten yang sulit dicerna di dalam usus akan masuk ke usus besar dan diubah menjadi asam lemak, yaitu asam probionat. Dengan bantuan bakteri baik di dalam usus halus, asam probionat akan meningkatkan kinerja hormon insulin di jaringan lemak. Sehingga kadar gula bisa dikontrol.

Namun apabila flora normal usus Anda rusak atau tidak sehat, yang ditandai dengan susah buang air besar, maka manfaat ini tidak bisa Anda rasakan.

Disarankan selain mengkonsumsi nasi putih dingin, sebaiknya kalian juga mengkonsumsi yoghurt atau susu kefir setiap hari minimal 200 CC saat akan tidur.

Baca Juga: 9 Tips Menjaga Kesehatan Alat Reproduksi dan Vulva Wanita

4. Harus Diproses dengan Benar

Untuk membuat nasi dingin yang mengandung pati resisten, maka dibutuhkan perjuangan.

“Jadi tidak asal nasi Anda taruh di tempat terbuka, kemudian dibiarkan dingin. Tidak seperti itu,” kata dr. Cahyo.

Halaman:

Editor: Rahmat Hidayatullah

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x