FKIP Untad Laksanakan Kuliah Umum tentang Pancasilan dan Pembangunan Karakter

- 12 September 2022, 15:21 WIB
Kuliah Umum FKIP Untad
Kuliah Umum FKIP Untad /Syalzhabillah/

RESPONSULTENG - Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako (Untad) melaksanakan kegiatan Kuliah Umum.

Kuliah Umum dilaksanakan untuk menyambut mahasiswa baru FKIP Untad dengan materi Pancasilan dan Pembangunan Karakter yang disampaikan oleh Dekan FKIP UNEJ Prof. Bambang Soepeno, M. Pd.

Dekan FKIP Untad Dr. Ir. Amiruddin Kade, M.Si mengungkapkan harapannya dari pelaksanaan Kuliah Umum kali ini memuji paparan Prof Bambang yang 20 tahun mengabdi di Kemendikbud. Dengan pengalaman panjang membuat Prof Bambang paham betul pengenangan SDM guru, tanda Dr Amiruddin Kade yang jebolan Insinyur FT UNMUL.

Baca Juga: Resep Gulai Telur Hati Ampela, Wajib Anda Ketahui

"Materi Pancasila dan Pembangunan Karakter diharapkan dapat menjadi Morality Empowerment bagi mahasiswa," ungkap Dekan ketika diwawancarai oleh tim responsulteng.com.

Kondisi saat ini, lanjut Dr. Amiruddin, dimana masifnya fenomena moral degradation pada anak muda sangat memprihatinkan.

Maka, masih Dekan, memberikan mereka pembelajaran terkait pembangunan karakter adalah hal yang sangat penting, apalagi bagi mahasiswa FKIP yang nantinya akan menjadi guru.

Baca Juga: Berikut 4 Penyebab Sering Sakit Kepala, Mungkin Penyakit Serius

Pada kesempatan berbeda Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan FKIP Abdul Kamaruddin S.Pd M.Ed Ph.D juga hadir membersamai kegiatan Kuliah Umum.

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x