Tidak Bisa Melaksanakan Sholat, Ini Amalan yang Dapat Dilakukan Oleh Wanita Haid

- 24 Agustus 2022, 18:32 WIB
Ilustrasi wanita Sholehah yang setia menurut pandangan Islam.
Ilustrasi wanita Sholehah yang setia menurut pandangan Islam. /Instagram @hijab wanita Sholehah

5. Memperdalam ilmu agama, dengan membaca buku Islami, agar menambah pengetahuan dan wawasan terkait agama Islam.

6. Sering mendengarkan ceramah dan murotal Al-Qur'an agar senantiasa mendengar kebaikan.

7. Rajin bersedekah, berinfak dan melakukan amal Sholeh terkait keagamaan termasuk peduli kepada sesama.

8. Menyampaikan kajian, sekalipun harus mengutip ayat Al-Qur'an. Karena pada kondisi ini, seorang wanita sedang berdalil bukan membaca Al-Qur'an.

Baca Juga: Menu Harian : Resep Soto Ceker Bening

Demikianlah beberapa amalan-amalan yang dapat dilakukan oleh wanita pada saat haid, walaupun tidak melaksanakan sholat dan mendapatkan pahala luar biasa dari Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Syalzhabillah

Sumber: @ibra.adji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x