Bahaya Mengancam!! Lakukanlah Cara Mendiagnosis Mata Malas

- 24 Agustus 2022, 20:47 WIB
Penyebab mata ikan biasanya adalah gesekan berulang kali pada bagian kulit sehingga terjadi penebalan.
Penyebab mata ikan biasanya adalah gesekan berulang kali pada bagian kulit sehingga terjadi penebalan. /Pixabay

RESPONSULTENG - Untuk mendiagnosis mata ikan, dokter akan melakukan tanya jawab terkait keluhan yang dialami, riwayat kesehatan, pekerjaan, serta kegiatan dan kebiasaan pasien sehari-hari.

Setelah itu, dokter akan melihat mata ikan dan area di sekitarnya secara langsung.

Biasanya, mata ikan mudah terlihat dan dikenali dari bentuknya sebagaimana dikutip Alodokter.

Baca Juga: Segeralah ke Dokter Jika Anda alami Hal Ini

Dokter juga akan menekan pada beberapa bagian mata ikan untuk mengetahui ada tidaknya nyeri.

Guna memastikan penyebabnya, dokter akan memeriksa adanya kelainan lain pada tubuh yang dapat menyebabkan mata ikan, seperti kelainan bentuk jari, masalah pada struktur tulang, dan gaya berjalan pasien.

Jika diperlukan, pemeriksaan penunjang dengan foto Rontgen juga akan dilakukan.

Baca Juga: Pekan Keenam, Arema Kalahkan RANS Nusantara

Daerah sekitar tempat kulit yang menebal akan diperiksa dengan foto Rontgen untuk melihat perubahan atau kelainan fisik yang bisa mengakibatkan mata ikan.***

Editor: Muhammad Basir-Cyio

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah