Canggih! Teknologi Terbaru untuk Perawatan Gigi

- 20 Juli 2022, 06:25 WIB
Perawatan gigi/Ilustrasi dari Cedric Fauntleroy/Pexels
Perawatan gigi/Ilustrasi dari Cedric Fauntleroy/Pexels /

Tes perawatan gigi yang canggih ini biasanya membantu dokter untuk menemukan penyebab dari masalah gigi yang tidak terdeteksi dengan pemeriksaan fisik.

Baca Juga: Kaget! Ternyata Segini Tarif Masuk Pulau Komodo Per Tanggal 1 Agustus 2022

Lebih jelasnya, berikut ini adalah beberapa tujuan penggunaan rontgen gigi.

  • Mendeteksi adanya pembusukan di antara gigi.
  • Menemukan perubahan pada saluran akar gigi karena infeksi.
  • Mengamati adanya pengeroposan pada tulang rahang, bahkan menemukan abses, maupun tumor.
  • Membantu menentukan posisi gigi untuk implan gigi, kawat gigi, gigi palsu atau prosedur gigi lainnya.

2. Laser decay

Teknologi canggih selanjutnya untuk perawatan gigi adalah laser decay. Perawatan ini digunakan untuk mendeteksi kerusakan gigi jauh lebih akurat dan efisien ketimbang dengan metode pemeriksaan konvensional.

Cara kerja dari perawatan ini adalah mengandalkan teknologi non-invasif yang nantinya akan memindai gigi Anda untuk memperlihatkan kondisi struktur gigi.

Laser khusus yang digunakan akan memantulkan cahaya pada struktur gigi yang sehat.

Sebaliknya, akan memantulkan cahaya kualitas rendah atau bahkan tidak bercahaya sama sekali pada kondisi gigi yang membusuk atau mati.

Baca Juga: Berikan Komentar, Sutradara Di belakang “Extraordinary Attorney Woo” Mengucapkan Terimakasih

Setelah pemindaian selesai, pembacaan fluoresensi (penyerapan cahaya) akan diubah menjadi output numerik digital.

Halaman:

Editor: Syalzhabillah

Sumber: hellosehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah