Stop! Jangan Lakukan Kegiatan Ini Setelah Anda Begadang

- 25 April 2023, 08:45 WIB
Inilah 3 Cara Belajar Tanpa Begadang
Inilah 3 Cara Belajar Tanpa Begadang /Ilustrasi belajar./ pixabay.com/

Ya, alih-alih mengerjakan semua aktivitas tersebut dengan baik sekaligus, Anda berpotensi mengacaukan pekerjaan yang dilakukan jika memaksakan diri.

Lebih baik, fokus untuk mengerjakan hal yang harus Anda lakukan satu demi satu. Tak lupa, perbanyak minum air putih saat beraktivitas pada pagi dan siang hari.

Pasalnya, banyak minum air membantu Anda tetap terjaga. Hal ini juga membantu Anda menghindari rasa kantuk dan dehidrasi setelah begadang.

Baca Juga: Ivan Gunawan dengan Senyum yang Mendalam

Hindari mengendarai mobil atau motor

Setelah begadang, sebaiknya Anda tidak mengendarai kendaraan bermotor terlebih dahulu. Pasalnya, salah satu efek begadang adalah Anda tidak akan bisa fokus dan berkonsentrasi seperti biasanya.

Jika memang harus bepergian, akan lebih baik naik kendaraan umum atau meminta orang lain untuk mengantarkan Anda.

Pasalnya, berkendara membutuhkan konsentrasi dan kemampuan untuk fokus yang tinggi. Tanpa keduanya, risiko Anda mengalami kecelakaan akan lebih besar.

Baca Juga: Luna Maya mulai Nebeng di Akun Nathalie Holscher

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah