Cara Mengatasi Perut Kembung dengan Bahan Alami

- 25 April 2023, 08:45 WIB
4 Bahan alami yang dipercaya bisa menurunkan kolesterol.
4 Bahan alami yang dipercaya bisa menurunkan kolesterol. /Pixabay/Ajale

RESPONSULTENG - Cara mengatasi perut kembung dapat dilakukan dengan berbagai metode baik itu alami maupun dengan obat medis.

Keadaan kembung memang sering menjadi masalah banyak orang sehingga selalu mencari alternatif jalan cara mengatasi perut kembung.

Berikut ini dikutip responsulteng.com dari Alodokter tentang penjelasan penting seputar cara mengatasi perut kembung oleh Dokter Allert Benedicto Ieuan Noya.

Baca Juga: Perkiraan Cuaca Esok Hari 15 Juli 2022 Untuk Sulawesi Berdasarkan Laporan BMKG

Obat untuk mengatasi perut kembung yang beredar di pasaran terbilang beragam. Salah satunya adalah obat yang mengandung enzim pencernaan.

Kandungan enzim pencernaan yang terdapat pada obat jenis ini, dapat membantu mencerna makanan yang dikonsumsi.

Namun, penggunaan obat yang mengandung enzim pencernaan tidak boleh sembarangan. Jadi, disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsinya.

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x