Kendalikan Emosi dan Cobalah Cara Ini untuk Atasi Marah dan Menangis

- 25 Agustus 2022, 12:03 WIB
Ilustrasi menangis.
Ilustrasi menangis. /Pixabay/jarmoluk

RESPONSULTENG - Menangis dan melupakan perasaan kesal atau sedih merupakan hal yang wajar.

Perasan itu biasanya telah berada pada puncak tertinggi sehingga tidak dapat lagi tertahankan.

Memiliki perasaan marah dan menangis itu menjadi sebuah persoalan ?, namun pada dasarnya sebenarnya hal tersebut wajar adanya, tapi sebaiknya cobalah untuk mengontrolnya.

Berikut ini penjelasan menurut dokter tentang bagaimana cara mengontrol marah dan menangis yang dikutip responsulteng.com dari Alodokter.

Baca Juga: Ingin Berat Badan Naik, Berikut 3 Olaharaga yang Dapat Dicoba

Marah dan menangis bukanlah hal yang salah dan bukan juga tanda kelemahan.

Reaksi tersebut merupakan tanda bahwa kamu punya perasaan dan mampu meluapkan emosi yang sedang dirasakan dengan baik.

Akan tetapi, marah dan menangis pada situasi yang tidak tepat, misalnya saat berada di tempat umum, mungkin saja bisa membuatmu merasa malu.

Untuk mengendalikan kedua emosi ini, ada beberapa hal yang bisa kamu lakukan, yaitu:

Baca Juga: Sindrom Horner, Kenali Gejala Penyebabnya

Halaman:

Editor: Rahmat Hidayatullah

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah