Kondisi Terkini Kapolda Jambi Usai Kecelakaan Maut yang Menimpanya

- 24 Februari 2023, 19:15 WIB
10 Dokter Tangani Kapolda Jambi, Fokus Pengobatan Ortopedi
10 Dokter Tangani Kapolda Jambi, Fokus Pengobatan Ortopedi /Pikiran rakyat Majalengka/

RESPONSULTENG - Kecelakaan helikopter yang dialami oleh Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jambi Irjen. Pol. Rusdi Hartono membuatnya harus segera dilarikan ke rumah sakit dan kini telah dirawat di rumah sakit serta telah mendapatkan penanganan khusus.

Salah satu vidoe dari akun TikTok @harrismotret memperlihatan kondisi terkini dari Kapolda Jambi yang pada saat itu dibesuk oleh Kapolda Riau Irjen Pol Muhammad Iqbal.

Pada video tersebut terlihat Kapolda Jambi nampak masih trauma karena ketika sahabatnya itu menggenggam tangannya seluruh tubuhnya nampak gemetaran.

Baca Juga: Potret Persaudaraan Kapolda Jambi dan Kapolda Riau Ketika Menjenguk di Rumah Sakit

Hal ini terlihat jelas walaupun Rusdi Hartono terbungkung penuh selimut, namun getar tubuhnya bisa terlihat dan Kapolda Riau mencoba menenangkannya.

Tangis yang tak terbendungkan seakan mengungkapkan bahwa saat ini Kapolda Jambi itu merasa sangat trauma ata kecelakaan helikopter tersebut.

Sebuah helikopter mengalami kecelakaan dan jatuh di Hutan Kerinci, satu diantara para penumpang itu adalah Kapolda Jambi.

Kapolda Jambi ditemukan bersama 5 orang kru yang juga sebagian adalah ajudannya pada hari Rabu, 22 Februari 2023.

Baca Juga: Kisah Cinta Capricorn Dibahas pada Ramalan Zodiak 24 Februari

Halaman:

Editor: Taqyuddin Bakri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x