Kementerian PUPR Akan Merehabilitasi dan Merekonstruksi Huntap di NTT

- 27 Juli 2022, 19:32 WIB
/

RESPONSULTENG - Kementerian PUPR akan merehabilitasi dan merekonstruksi hunian tetap huntap di Nusa Tenggara Timur.

Perbaikan tersebut dilakukan oleh Kementerian PUPR pada hunian tetap (huntap) yang tangguh terhadap bencana bagi penyintas badai siklon tropis seroja dan banjir bandang di Nusa Tenggara Timur (NTT).

Pembangunan dilaksanakan dengan skema Kontrak Tahun Jamak (Multi Years Contract) tahun 2021-2022. 386 unit khusus di Kabupaten Alor.

Baca Juga: Jokowi Menyampaikan Beberapa Permohonan Dalam Pertemuan Bersama Perdana Menteri Kishida Fumio

saat ini progresnya sudah di atas 90% dan siap dihuni pada Agustus 2022, sebagaimana dilansir Responsulteng dari Twitter @KemenPU.

Hunian tetap dengan tipe 36 menggunakan teknologi Rumah Instan Sederhana Sehat (RISHA) itu dilengkapi sarana air bersih dan sanitasi (sistem komunal), jalan lingkungan, drainase, jaringan Penerangan Jalan Umum (PJU), tempat sampah, serta fasilitas umum dan sosial.

Huntap atau hunian tetap yang dalam tahap rehabilitas dan rekonstruksi tersebut memilik ukuran yang cukup besar menampung satu keluarga yang didesain sangat minimalis.

Baca Juga: Komisi Warisan Arab Saudi Menemukan Pemukiman Manusia Purba yang Tertimbun Pasir

Bangun yang seram dari dinding warna putih, atap warna merah hingga sisi bangunan membuat tampilan dari atas huntap terlihat rapi dan cantik.***

 

Editor: Rahmat Hidayatullah

Sumber: Twitter @KemenPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x