Pengamanan Kunjungan Presiden Jokowi ke Ukraina dan Rusia Diperketat, Fadlizon Bilang Begini

- 26 Juni 2022, 11:42 WIB
Fadlizon komentari pengamanan kunjungan Presiden Jokowi ke Ukraina dan Rusia
Fadlizon komentari pengamanan kunjungan Presiden Jokowi ke Ukraina dan Rusia /Syalzhabillah/Instagram.com/@fadlizon

RESPONSULTENG - Kabar kunjungan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menuju dua negara yang saat ini sedang terlibat konflik, Ukraina dan Rusia.

Maka pengamanan yang ketat pun disiapkan untuk mengawal kunjungan Presiden Jokowi ke Ukraina dan Rusia dalam waktu dekat ini.

Sejumlah persiapan pun telah dilakukan demi menjamin keselamatan orang nomor satu Republik Indonesia ini dalam perjalanan yang dianggap cukup berbahaya tersebut.

Baca Juga: Polisi Singapura Dipenjara, Simak Penyebabnya

Pihak TNI bahkan telah menyiapkan 39 personil andalan mereka yang akan turun mengawal presiden Jokowi selama melakukan kunjungan.

Tim pengamanan tersebut merupakan gaubungan tiga pasukan elit TNI yaitu Kopassus, Denjaka, hingga Paskhas akan turun tangan.

Karena pentingnya hal tersebut, bahkan para personil yang akan bertugas telah mendapatkan pelatihan khusus.

Bahkan ketika dijelaskan bahwa Presiden Jokowi akan menggunakan kereta sebagai alat transportasi.

Maka seluruh personil tersebut telah dilatih khusus untuk memberikan pengamanan selama berada di kereta

Halaman:

Editor: Syalzhabillah

Sumber: Instagram @fadlizon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah