Ini Tiga Manfaat Langsung dari Air Putih

- 3 Agustus 2022, 12:43 WIB
ilustrasi, manfaat minum air putih sesudah bangun tidur
ilustrasi, manfaat minum air putih sesudah bangun tidur /Foto: PEXELS/Daria Shevtsova/

RESPONSULTENG - Berbagai macam diet pun ditempuh untuk mendapatkan berat badan ideal. Nah, salah satu diet yang saat ini sedang dilirik adalah diet air putih.

Diet air putih disebut-sebut menjanjikan penurunan berat badan dengan cara yang mudah dan murah.

Berbicara mengenai diet tentu harus memperhatikan aspek keamanan bagi tubuh.

Baca Juga: Ini Ukuran Kebutuhan Air Minum per Hari 

Dikutip dari KlikDokter, minum air putih memberikan tiga manfaat efektif bagi tubuh yang dapat dirasakan langsung, yaitu:


Tingkatkan Laju Metabolisme

Konsumsi air putih dapat meningkatkan laju metabolisme tubuh. Menurut penelitian, minum 500 ml air dapat meningkatkan metabolisme 24-30 persen selama 1,5 jam.

Itu artinya, jika Anda minum 2 liter air dalam sehari sesuai anjuran, tubuh dapat meningkatkan pembakaran energi hingga 96 kalori per hari.

Sebuah studi menemukan bahwa mereka yang mengonsumsi 500 ml air sebelum makan berhasil menurunkan berat badan selama 12 minggu.

Halaman:

Editor: Taqyuddin Bakri

Sumber: Klik Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x