Tips Sederhana Mencegah Terjadinya Diare, Dijamin Ampuh!

- 8 Agustus 2022, 11:29 WIB
Ilustrasi Diare
Ilustrasi Diare /FREEPIK/wayhomestudio

RESPONSULTENG – Diare merupakan penyakit yang sering dialami akibat tidak menjaga kebersihan makanan. Pasalnya makanan yang terkontaminasi oleh virus dan bakteri dapat membuat sistem pencernaan terganggu. Selain itu makanan yang terlalu pedas dan asam juga bisa menyebabkan diare.

Maka dari itu mencegah diare itu mudah-mudah gampang. Bagaimana cara mengatasi diara yang manjur? Langsung saja simak penjelasan berikut tentang mengatasi diare yang paling efektif.

Diare adalah salah satu penyakit yang cukup sering dialami, khususnya untuk orang dewasa.

Cara mengatasi diare cenderung lebih mudah, namun perlu dilakukan secara konsisten agar tidak terserang lagi dan sebagai bentuk pencegahan.

Baca Juga: Jangan Asal Beli, Tips Memilih Obat Batuk

Berikut ini tips mengatasi sekaligus mencegah diare pada orang dewasa yang dikutip responsulteng.com dari Alodokter:

1. Mengonsumsi Lebih Banyak Cairan

Terlalu sering buang air besar saat diare dapat memicu dehidrasi karena tubuh kehilangan banyak cairan dan elektrolit.

Oleh karena itu, Anda disarankan untuk mengonsumsi lebih banyak cairan, terutama air putih, kaldu, atau jus buah, sekitar 8–12 gelas per hari.

Untuk mengganti cairan tubuh yang hilang, Anda juga dapat membuat larutan rehidrasi oral dengan mencampurkan air, garam, dan gula atau membeli oralit di apotek terdekat.

Halaman:

Editor: Akhmad Usmar

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah