Ternyata Ini Penyebab Timbulnya Sariawan yang Jarang Diketahui

- 30 Maret 2024, 21:07 WIB
Hati-hati! Sariawan di Lidah yang Sulit Sembuh Bisa Jadi Pertanda Kanker
Hati-hati! Sariawan di Lidah yang Sulit Sembuh Bisa Jadi Pertanda Kanker /pixabay/ID 1045373

RESPONSULTENG - Sariawan bisa sangat amat mengganggu ketika muncul pada bagian mulut tertentu.

Bahkan dampak buruk dari sariawan adalah orang enggan untuk makan akibatnya akan mengganggu pola makan.

Maka dari itu perlu diketahui apa sebenarnya penyebab dari sariawan itu sendiri agar dapat mencari cara mengobati sariawan dengan tepat.

Berikut ini dikutip responsulteng. com dari Hellosehat tentang penjelesan seputar penyebab timbulnya sariawan.

Baca Juga: Cara Mengobati Sakit Gigi dengan Empat Bahan Alami, Efeknya Langsung Terasa

Dikutip dari American Dental Association, sariawan adalah luka kecil, dangkal, dan terasa nyeri yang muncul pada jaringan lunak dalam mulut, seperti pada dasar gusi, bawah lidah, atau sepanjang sisi rongga mulut.

Sariawan sering disebut juga dengan aphthous ulcer, aphthous stomatitis, canker sores, atau mouth ulcer.

Sariawan bisa muncul hanya satu atau beberapa buah sekaligus, namun sariawan tidak bersifat menular layaknya herpes mulut atau cold sores.

Penyebab sariawan yang paling umum adalah daya tahan tubuh melemah, kekurangan vitamin B12 dan/atau asam folat, serta infeksi bakteri atau virus tertentu.

Halaman:

Editor: Syalzhabillah


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x